Selasa, 20 Oktober 2009


Cara Mengendalikan Hasrat Merokok:
  1. Singkirkan asbak, korek api, dan bersihkan rumah dari bau rokok.
  2. Hindari situasi, waktu, dan tempat-tempat yang dapat menimbulkan keinginan untuk merokok.
  3. Bergaul dengan orang-orang yang tidak merokok.
  4. Sibukkan diri anda dengan aktifitas pekerjaan atau mengembangkan hobi.
  5. Mintalah orang terdekat untuk selalu mengingatkan bahwa anda sedang berusaha untuk berhenti merokok.
  6. Tariklah napas dalam-dalam dan keluarkan secara perlahan untuk mengurangi keinginan tersebut.
  7. Bila gangguan untuk berhenti merokok muncul dari orang lain, katakan saja, “dokter telah menganjurkan saya untuk berhenti merokok, karena rokok telah mengganggu kesehatan saya, atau saya sedang berusaha untuk berhenti merokok.”

Tidak ada komentar: